ISRAEL TUDUH IRAN TIDAK PATUH ATURAN DUNIA (WORLD ORDER)
- Julhelmi Erlanda M.Hum
- 6 Sep 2022
- 1 menit membaca
Diperbarui: 3 Okt 2022

Presiden Israel, Isaac Herzog mengatakan, Minggu, bahwa Israel “sangat prihatin” soal kemungkinan kesepakatan nuklir antara kekuatan dunia dengan Iran.
“Kami sangat khawatir tentang kemungkinan kesepakatan itu, karena kami ragu tentang kurangnya ketulusan, kejujuran, dan kepatuhan Iran terhadap terhadap ‘aturan dunia’,” katanya.
Herzog menuduh Iran tidak menghormati aturan internasional, dan mengatakan “Teheran telah secara terbuka menyerukan pemusnahan Israel. Jadi mengapa dunia harus mempercayai Iran dengan niatnya itu?”
Comments